Selamat Datang di Website Resmi Desa Pringgabaya Utara Kecamatan Pringgabaya Kabupaten Lombok Timur - NTB

Artikel

PENYALURAN BLT DD TAHAP 3 DESA PRINGGABAYA UTARA

29 Juni 2020 17:39:08  admindesa  181 Kali Dibaca  Berita Desa

pringgabayautara.desa.id- Hari ini, selasa (29/06/2020) Pemerintah Desa Pringgabaya Utara menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) tahap III yang bersumber dari Dana Desa (DD) Tahun 2020. Bantuan ini disalurkan kepada 331 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang berasal dari masing-masing kewilayahan di Desa Pringgabaya Utara. Sesuai peraturan bupati Lombok Timur tentang penyaluran BLT DD, setiap KPM menerima uang tunai sejumlah Rp.600.000,00- (Enam Ratus Ribu Rupiah).

Dalam pelaksanaannya, penyaluran bantuan BLT Tahap III ini tetap memperhatikan protokol kesehatan. Seperti himbauan menggunakan masker, mencuci tangan dengan hand sanitizer yang disiapkan oleh Pemerintah Desa, menjaga jarak (physical distancing), sampai penyemprotan disinfektan sebelum memasuki Aula Kantor Desa sebagai pusat penyaluran bantuan. Semua ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian Pemerintah serta kesadaran masyarakat terhadap bahaya Virus COVID-19.

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Pemerintah Desa

 Peta Desa

 Peta Wilayah Desa

 Sinergi Program

 Agenda

Belum ada agenda

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jalan Brang Bantun - Labuhan Lombok
Desa : Pringgabaya Utara
Kecamatan : Pringgabaya
Kabupaten : Lombok Timur
Kodepos : 83654
Telepon :
Email : [email protected]

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:38
    Kemarin:194
    Total Pengunjung:115.294
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:172.70.174.247
    Browser:Tidak ditemukan

 Arsip Artikel